Program ini didesain untuk mempersiapkan para hamba Tuhan untuk mengajar Alkitab, baik di level akademis-seminari maupun di level pastoral-gereja. Penekanan diberikan bukan hanya pada studi tekstual dan historikal dari Kitab Suci, namun juga pada sisi teologikal dan homiletikalnya, sehingga dapat memperlengkapi para pastor-teolog menjadi ekspositor Alkitab yang akurat dan handal.

HUBUNGI KAMI


Bagian Info STT SAAT

Jalan Bukit Hermon 1 Malang, Jawa Timur 65151, Indonesia

Telp(0341) – 559400
WhatsApp083137363833
E-mailinfo@seabs.ac.id